Pengaruh Budaya Organisasi Dan Kualitas SDM Terhadap Kinerja Karyawan

Authors

  • Nona Ratu Syifa Putri Universitas Pembangunan Jaya
  • Nafiza Kayla Sabina Universitas Pembangunan Jaya
  • Tazkiyyah Nururrohmah Universitas Pembangunan Jaya

DOI:

https://doi.org/10.54066/jrea-itb.v1i1.117

Keywords:

Budaya Organisasi, Kualitas SDM, Kinerja Karyawan

Abstract

Budaya organisasi beserta kualitas SDM memiliki hubungan terhadap kinerja karyawan yang mana artinya, jika budaya organisasi beserta kualitas SDM secara bersamaan dikembangkan maka, akan meningkatkan kinerja dari karyawan tersebut. Semakin baik penerapan kualitas SDM yang dilakukan, maka akan membuat kinerja karyawan semakin baik juga. Begitupun sebaliknya, jika penerapan kualitas SDM yang dilakukan kurang baik, maka akan membuat kinerja karyawan semakin kurang. Hal ini tentu sejalan dengan teori-teori yang telah tersebar dan menjadi kepercayaan umum yakni apabila kualitas SDM suatu organisasi/perusahaan baik, tentu kinerjanya pun baik sehingga akan membuat perusahaan/organisasi dengan cepat mencapai tujuannya. Oleh karena itu, penulis dan tim memutuskan untuk membahas lebih lanjut mengenai hubungan Budaya organisasi beserta kualitas SDM terhadap kinerja karyawan yang dapat dinilai melalui beberapa indikator umum yang akan di bahas artikel ini.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Asnawi, M.A. (2021). Kinerja karyawan: perseroan terbatas. CV Athra Samudra

Hadi, Nur., & Suyanto. (2022). Pengaruh budaya organisasi dan kualitas sumber daya manusia terhadap kinerja melalui kepuasan kerja pegawai di dinas sosial kabupaten rembang. Jurnal Soetomo Business Review, 3(2), 285-299.

Laras, T., & Susanti, F.E (2021). Pengaruh budaya organisasi, motivasi kerja dan kepuasan kerja terhadap kinerja karyawan pada (survey pada cv. Kartika grup kecamatan wates kabupaten kulon progodaerah istimewa yogyakarta). Jurnal Perilaku dan Strategi Bisnis, 6(1). 46-60.

Maharani, D. (2019). Pengaruh manajemen sumber daya manusia dan budaya organisasi terhadap kualitas kinerja pegawai pada kantor kecamatan cikijing kabupaten majalengka. Dinamika governance: jurnal ilmu administrasi negara, 9(2).

Nugraha, S. (2021). Pengaruh budaya organisasi, kualitas sumber daya manusia, motivasi, dan disiplin terhadap kinerja karyawan (studi pada north wing canggu resort). Jurnal Manajemen Pelayanan Hotel Akademi Komunitas Manajemen Perhotelan Indonesia, 5(2), 95-102.

Priono, S. (2022). Pengaruh kualitas sumber daya manusia terhadap kinerja pegawai kontrak pada dinas kependudukan dan pencatatan sipil kota banjarmasin. Jurnal Ilmu Administrasi Dan Manajemen, 6(1). 2580-9695

Sari, D.G, Heriyanto., Noviardy, A. (2019). Analisis kualitas sumber daya manusia terhadap kinerja karyawan pada pt waskita beton precast, tbk batching plant bandara palembang. Jurnal Universitas Bina Darma.

Sugiyono. (2012). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Suryanto, D.T. (2018). Pengaruh budaya organisasi terhadap kinerja pelayanan satuan kerja dengan komitmen organisasional dan kompetensi sebagai variabel intervening pada kantor pelayanan perbendaharaan negara (kppn) pontianak. Equator Journal of Management and Entrepreneurship (EJME), 6(3). 2721-4230

Syahril., & Ningrum, T.A. (2021). Perilaku dan budaya organisasi. PT Raja Grafindo Persada

Downloads

Published

2023-03-11

How to Cite

Nona Ratu Syifa Putri, Nafiza Kayla Sabina, & Tazkiyyah Nururrohmah. (2023). Pengaruh Budaya Organisasi Dan Kualitas SDM Terhadap Kinerja Karyawan. Jurnal Riset Ekonomi Dan Akuntansi, 1(1), 10–17. https://doi.org/10.54066/jrea-itb.v1i1.117