Pengaruh Brand Trust, E-wom, dan Gaya Hidup Terhadap Keputusan Pembelian Melalui Aplikasi Shopee di Solo Raya

Authors

  • Delvia Putri Anjaswati Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Surakarta, Sukoharjo.
  • Budi Istiyanto Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Surakarta, Sukoharjo.

DOI:

https://doi.org/10.54066/jrea-itb.v1i2.262

Keywords:

brand trust, e-wom, gaya hidup, keputusan pembelian

Abstract

Penelitian dilakukan untuk mengetahui bagaimana Brand Trust, E-WOM (Electronic Word Of Mouth) dan Gaya Hidup mempengaruhi keputusan pembelian melalui aplikasi Shopee. Populasinya adalah konsumen pengguna aplikasi Shopee. Metode pengambilan sampel menggunakan non-probability sampling dengan teknik purposive sampling. Jumlah sampel sebanyak 96 responden yang sudah pernah berbelanja melalui aplikasi Shopee di Solo Raya. Penelitian dengan metode kuantitatif dan pengumpulan data menggunakan kuesioner dalam bentuk google form. Uji instrument data, uji asumsi klasik, dan analisis regresi linier berganda dengan program SPSS merupakan teknik yang digunakan untuk analisis data. Hasilnya menunjukkan bahwa variabel E-WOM dan Gaya Hidup berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian melalui aplikasi Shopee, sedangkan Brand Trust tidak berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian. Variabel Brand Trust, E-WOM (Electronic Word Of Mouth) dan Gaya Hidup secara simultan (bersama-sama) berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian melalui aplikasi Shopee.

 

 

 

Downloads

Download data is not yet available.

References

Amin, Amirudin M, and Rafiqah Fitri Yanti. 2021. “Pengaruh Brand Ambassador, E-WOM, Gaya Hidup, Country Of Origin Dan Motivasi Terhadap Keputusan Pembelian Produk Skincare Korea Nature Republic.” INVEST : Jurnal Inovasi Bisnis dan Akuntansi 2(1): 1–14.

Ardi, Pradipta Risma Rukma. 2021. “Peran Brand Personality Dan Brand Trustterhadap Keputusan Pembelian Shampoo Dove Di Kota Semarang.” 3(2): 315–27.

Astuti, Rini, and Muhammad Hasbi. 2020. “Pengaruh Gaya Hidup Dan Word of Mouth Terhadap Keputusan Pembelian Sepeda Pada Situasi Covid 19 Di Kota Medan.” Jurnal Ecodemica: Jurnal Ekonomi, Manajemen, dan Bisnis: 127–35.

Badjamal, Faigah A. 2021. “Pengaruh Gaya Hidup Dan Ekuitas Merek Terhadap Keputusan Pembelian Hanphone Merek Samsung Di Kota Palu.” Jurnal Ekonomi Trend 7(2): 1–11.

Dharmawan, C, and A Wardhana. 2021. “Pengaruh Brand Image Dan Brand Trust Terhadap Keputusan Pembelian Zanana Chips.” eProceedings … 8(6): 8568–84. https://openlibrarypublications.telkomuniversity.ac.id/index.php/management/article/view/17082%0Ahttps://openlibrarypublications.telkomuniversity.ac.id/index.php/management/article/view/17082/16794.

Fitriana, Yandri Sudodo, and Lukmanul Hakim. 2019. “Pengaruh Gaya Hidup, Harga, Dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian Kosmetik Oriflame( Studi Kasus Pada Konsumen Oriflame Di Kabupaten Sumbawa ).” Jurnal Manajemen Dan Bisnis 2(1).

Herviani, Vinny, Prasetyo Hadi, and Nobelson. 2020. “Analisis Pengaruh Brand Trust, E-Wom, Dan Social Media Influencer Terhadap Keputusan Pembelian Lipstik Pixy.” Prosiding Biema 1(1): 60–74.

Putra & Saputri, 2020). 2020. “Pengaruh Brand Image Dan Electronic Word of Mouth Terhadap Keputusan Pembelian Di Bukalapak.” e-Proceeding of Management 7(2): 6212–22.

Rosyidin, Dendy Maulana, and Apriatni Endang Prihatini. 2020. “Pengaruh E-Service Quality Dan Brand Trust Terhadap Keputusan Pembelian Pada Traveloka.Com (Studi Pada Konsumen Traveloka.Com Kota Semarang).” Jurnal Ilmu Administrasi Bisnis 9(2): 41–49.

Santosa, Alvendo Teguh. 2019. “Pengaruh Kualitas Pelayanan, Kualitas Produk, Store Atmosphere, Dan E-Wom Terhadap Proses Keputusan Pembelian (Survei Terhadap Konsumen Zenbu-House of Mozaru Paris Van Java, Bandung).” Jurnal Manajemen Maranatha 18(2): 148–58.

Sigar, Doddy, Djurwaty Soepeno, and Jeffry Tampenawas. 2021. “Pengaruh Brand Ambassador, Viral Marketing Dan Brand Trust Terhadap Keputusan Pembelian Sepatu Nike Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Unsrat.” Jurnal EMBA 9(4): 841–50.

Siswanty, Yuliana Eka, and Apriatni Endang Prihatini. 2020. “Pengaruh Electronic Word Of Mouth, Brand Image, Dan Brand Trust Terhadap Keputusan Pembelian Kosmetik Sariayu Martha Tilaar (Studi Pada Konsumen Wanita Sariayu Martha Tilaar Yang Berada Di Kota Semarang).” Jurnal Ilmu Administrasi Bisnis 9(3): 380–88.

Syamsuddinnor, Arfie Yasrie, and Aulia Rahman. 2021. “Analisiskeputusaproduk Air Minum Dalam Kema Pengaruh Brand Image , Brand Trust Dan Brand Affect Terhadap San Cleo Pure Water Di Kota Banjarmasin ( Studi Pada Konsn Pembelian Umen Di Kecamatan Banjamasin.” Teknologi Informasi-Unmer Malang.

Tambirang, Carolina Ivana, Silvya L Mandey, and Imelda W J Ogi. 2021. “Pengaruh Pemasaran Online, Food Quality, Dan Brand Trust Terhadap Keputusan Pembelian Ayam Geprek Bensu Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas SAM Ratulangi Manado.” Jurnal EMBA 9(4): 274–83. https://ejournal.unsrat.ac.id/index.php/emba/article/view/36223/33738.

Fatrina, Dira, and Insannul Kamil. 2022. “Jurnal Nasional Teknologi Dan Sistem Informasi Pengaruh Live-Chat Dan E-WOM Terhadap Pengambilan Keputusan Transaksi Online Pada Marketplace E-Commerce.” 03(2019): 121–29.

Ismi, Anisa Nur, and Zainul Hidayat. 2019. “Dampak Brand Image Dan Brand Trust Terhadap Keputusan Pembelian Smartphone Merk Xiaomi ( Studi Kasus Pada Mahasiswa STIE Widya Gama Lumajang ).” : 6–9.

R, Ayu Febriyanti Dewi, and Riza Bahtiar Sulistyan. 2020. “Pengaruh Electronics Word of Mouth Dan Kepercayaan Terhadap Keputusan Pembelian Produk Fashion Di Shopee Pada Kalangan Masyarakat Lumajang.” : 222–29.

Downloads

Published

2023-06-12

How to Cite

Delvia Putri Anjaswati, & Budi Istiyanto. (2023). Pengaruh Brand Trust, E-wom, dan Gaya Hidup Terhadap Keputusan Pembelian Melalui Aplikasi Shopee di Solo Raya. Jurnal Riset Ekonomi Dan Akuntansi, 1(2), 51–61. https://doi.org/10.54066/jrea-itb.v1i2.262